No image available for this title

SKRIPSI KELAUTAN INTERNASIONAL

Intervensi China Terhadap Pembukuan Kantor Perwakilan Diplomatik Taiwan Di Negara Lain



Menurut Montevideo Convention, Negara harus memiliki pemerintahan,
memiliki wilayah yang ditetapkan, memiliki hubungan diplomatik dengan negara
lain, dan memiliki populasi yang permanen. Tujuan penelitian ini dilakukan untuk
mengetahui pengaturan pembukaan kantor perwakilan diplomatik di suatu
negara dan bagaimana Tindakan intervensi China terhadap pembukaan kantor
diplomatik perwakilan sesuai dengan hukum diplomatik
Metode penelitian yang digunakan ialah metode penelitian hukum
normatif. Pendekatan masalah yang digunakan yaitu pendekatan perundangundangan, pendekatan konseptual. Bahan hukum yang digunakan bahan hukum
primer dan bahan hukum sekunder. Prosedur dan Pengumpulan Bahan Hukum
menggunakan metode inventarisasi peraturan perundang- undangan dan
Pengolahan dan Analisa bahan hukum menggunakan teknik analisis data dengan
logika deduktif.
Berdasarkan hasil penelitian dapat diambil kesimpulan Taiwan memiliki
posisi unik dalam ramah hukum internasional. Di dalam negeri Taiwan memiliki
semua kualitas “negara formal” termasuk kewarganegaraan, yuridiksi, teritorial,
pemerintah, dan kedaulatan. Taiwan berdaulat menurut defenisi hukum
internasional Taiwan adalah kekuasaan tertinggi yang independen dari kekuasaan
manapun dalam menjalankan pemerintahannya, namun Taiwan tidak memiliki
pengakuan yang sama secara internasional.


Ketersediaan

SI.384 PAT i1SI.384 PAT iPerpus. Fak. HukumTersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
SI.384 PAT i
Penerbit Fakultas Hukum Unpatti : Ambon.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
SI.384
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this