Detail Cantuman
Advanced SearchSKRIPSI HUKUM PIDANA
Tinjauan Yuridis Tindak Pidana Narkotika Yang Dilakukan Anggota Badan Narkotika Nasional Provinsi Maluku (Studi Putusan Nomor 12/Pid.Sus/2019/PN.Ambon)
Tindak pidana narkotika merupakan tindak pidana khusus.Sebagaimana tindak
pidana khusus, hakim diperbolehkan untuk menghukum dua pidana pokok
sekaligus pada umumnya hukuman badan dan pidana denda. Hukuman badan
berupa pidana mati, pidana seumur hidup, atau pidana penjara. Tujuannya agar
pemidanaan itu memberatkan pelakunya supaya kejahatan dapat ditanggulangi di
masyarakat, karena tindak pidana narkotika sangat membahayakan kepentingan
bangsa dan negara. Hal ini memunculkan masalah apakah anggota Badan
Narkotika Nasional (BNN) yang memiliki, menyimpan, menguasai narkotika
merupakan tindak pidana.
Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian yuridis Normatif. Tipe
penelitian bersifat deskritif analitis. Sumber bahan hukum yang digunakan bahan
hukum primer dan bahan hukum sekunder. Teknik pengumpulan melalui studi
kepustakaan dan selanjutnya dianalisis melalui cara deskripsi dengan
menggunakan metode kualitatif.
Berdasarkan hasil dan pembahasan Tinjauan Yuridis Tindak Pidana
Narkotika Yang Dilakukan Anggota Badan Narkotika Nasional Provinsi Maluku
(Studi Putusan Nomor 12/Pid.Sus/2019/PN.Ambon) Antara Lain :
Pembuatan rencana penyidikan adalah suatu keharusan dalam penyidikan
terhadap suatu perkara yang akan dilaksanakan oleh penyidik. Memberikan
gambaran mengenai penyidikan yang akan dilakukan sehingga dapat dilakukan
pembetulan apabila tindakan yang akan dilakukan oleh penyidik tidak sesuai
dengan taktik dan teknik dalam penyidikan.
Menimbang bahwa oleh karena terdakwa tidak terbukti melakukan
pelanggaran Tindak Pidana yang sebagaimana dakwaan penuntut Umum, maka
terdakwa harus di bebaskan dari segala dakwaan
Ketersediaan
SP.1407 PAT t1 | SP.1407 PAT t | Perpus. Fak. Hukum (6 CD Skripsi Pidana) | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
SP.1407 PAT t
|
Penerbit | Fakultas Hukum Unpatti : Ambon., 2021 |
Deskripsi Fisik |
-
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
SP.1407
|
Tipe Isi |
text
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain