No image available for this title

SKRIPSI HUKUM PIDANA

Tindak Pidana Korupsi Ditinjau Dari Perspektif Budaya Hukum



Korupsi dipandang sebagai kejahatan serius karena telah menghilangkan hak-hak ekonomi dan social masyarakat.Orang benar-benar benci korupsi, mereka bahkan mengutuk penjahat yang telah mencuri uang negara. Di sisilain, orang memiliki kebiasaan memberikan suap untuk mendapatkan apa yang mereka inginkan, seperti menjadi pegawai negeri sipil, mempercepat pengolahan dokumen dan lain-lain.Sehingga permasalahan yang dikaji dalam penelitian ini adalah mengenai tindak pidana korupsi ditinjau dari perspektif Budaya Hukum.
Metode yang di pakai dalam penelitian ini adalah yuridis normative untuk menganalisis permasalahan hukum yang terdapat dalam peraturan perundang-undangan yang terkait dengan masalah yang diteliti dengan bersifat analisis kualitatif.
Hasil penelitian menunjukan bahwa anti-korupsidi Indonesia bertumpu pada tiga unsur dalam system hukum, yaitu substansi hukum, struktur hukum dan budaya hukum. Indonesia memiliki aturan hukum dan penegakan hukum yang memadai untuk memberantas korupsi, tetapi terletak pada komitmen dalam penegakan hukum. Budaya hukum masyarakat memiliki peranpenting dalam pencegahan korupsi.Masyarakat di satu sisi perang melawan korupsi, tapi di sisi lain mendukung korupsi. Suap dilakukan untuk mempermudah mereka mendapatkan keinginannya.


Ketersediaan

SP.1055 LAT t1SP.1055 LAT tPerpus. Fak. Hukum (1 CD Skripsi Pidana)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
SP.1055 LAT t
Penerbit Fakultas Hukum Unpatti : Ambon.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
SP.1055
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this