Detail Cantuman
Advanced SearchSKRIPSI HUKUM PIDANA
Tinjauan Yuridis Terhadap Modus Operandi Pencurian Kendaraan Bermotor Di Kota Ambon
Pencurian merupakan tindakan kriminalitas, yang sangat mengganggu kenyamanan rakyat. Pencurian pun dilakukan dengan bermacam cara. Modus operandi merupakan teknik atau cara beroperasi yang dipakai oleh penjahat. Modus operandi yang digunakan pelaku dilakukan dengan terencana secara baik dan tersusun dengan rapi karena semua pelaku mempunyai peran dan tugas masing-masing, tugas dari masing-masing pelaku itupun berbeda-beda, sehingga dapat menjalankan proses pencurian dengan baik. Upaya kepolisian dalam penanggulangan atau stiap orang kepentingan dalam penaggulangan suatu tindak pidana sesuai dengan kewenangan masing-masing. Menurut aturan hukum yang berlaku. Secara universal tugas polisi pada hakekatnya ada dua yaitu menegakan hukum dan memelihara keamanan serta ketertiban umum.
Ketersediaan
SP.1038 LAR t1 | SP.1038 LAR t | Perpus. Fak. Hukum (1 CD Skripsi Pidana) | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
SP.1038 LAR t
|
Penerbit | Fakultas Hukum Unpatti : Ambon., 2018 |
Deskripsi Fisik |
-
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
SP.1038
|
Tipe Isi |
text
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain