No image available for this title

SKRIPSI HTN/HAN

Kewenangan Mengadili Peradilan Tata Usaha Negara Terhadap Tindakan Faktual Badan/Pejabat Tata Usaha Negara



Peradilan Tata Usaha Negara merupakan sarana bagai masyarakat untuk
mencari keadialan atas tindakan pejabat pemerintah, kewenangan ini
sejalan dengan terselenggaranya pemerintahan yang baik, untuk menuju
sistem pemerintahan yang baik dan bersih sesuai dengan asas negara
hukum. Penulisan ini menyangkut tentang kewenangan bagi Peradilan
Tata Usaha Negara untuk menguji dan memutuskan sutu tindakan
pemerintah nyata yang depat merugikan badan hukum perdata berdasarkan
pasal 87 Undang-Undang No 30 tahun 2014 tentang administrasi
pemerintahan, yang semula tidak di beri kewenangan bagi Peradilan Tata
Usaha Negara untuk memeriksa, memutus dan menyelesaikanya.
Penelitian ini merupakan penelitianyuridis normatif, dengan menggunakan
pendekatan peraturan perundangan-undangan, pendekatan konsep dan
pendekatan kasus. Sumber bahan hukum yang digunakan dalam penelitian
ini berasal dari bahan hukum primer, bahan hukum sekunder. Analisis
bahan hukum yang digunakan adalah kualitatif dengan mengumpul bahan
hukum dan bahan hukum penunjang lainya, kemudian diidentifikasi dan
dikaji serta disimpulkan untuk selanjutnya, dideskripsikan secara
sistematis


Ketersediaan

SH.364 UMA k1SH.364 UMA kPerpus. Fak. Hukum (1 CD Skripsi Pemerintahan)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
SH.364 UMA k
Penerbit Fakultas Hukum Unpatti : Ambon.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
SH.364
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this